Ada - ada aja kolam renang ini ..!

Print Friendly and PDF 0 Viewers
Haduh tak luput dari keanehandari kemajuan teknologi , baru ini ada kolam renang melayang yang menghubungkan 2 sebuah bangunan apartemen di sebuah kota
Nine Elms, London.
Dan juga kolam renang ini tak cocok pagi para yang tak menyukai ketinggian atau phobia , akan tetapi ini sangat pas untuk yang penyuka tantangan
Pada dasarnya kolam ini ada di lantai 10 atau atau di ketinggian 110 kaki. tak luput kolam renang itu juga melayang dan mempunyai panjang hingga 25 meter, dengan lebar 5 meter, juga kedalaman 3 meter dan air yang cukup dalam 1,2 meter.

Oh iya koalm renang ini juga transparan loh ? dengan tingkat ketebalan 20 cm. Kolam ini seakan pengganti dari jembatan layaknya 2 buah gedung. Jika berenang di kolam renang ini anda dapat melihat pemandangan dibawah seperti spa dan lain-lain , oh iya proyek ini juga pengembangan di samping Kedubes Amerika. Sang pengembang yaitu Ballymore dan Eco World menghabiskan sekitar1 milyar Euro untuk membuat kolam renang yang unik ini.
Waduh ternyata kolam renang ini hanya terbuka oleh yang tinggal di apartemen seharga 602.000 Euro di dua bangunan itu. walau begitu kolam renang ini membuat rasa penasaran orang karena unik.

Baca Juga ya


BAGIKAN
Previous
Next Post »
0 Komentar