Soal dan Pembahasan OSK IPA SD/MI 2019

Print Friendly and PDF 0 Viewers
Soal dan Pembahasan OSK IPA SD/MI 2019 - Olimpiade Sains Kabupaten yang merupakan OSN tingkat kabupaten telah selesai dilaksanakan namun soal dan pembahasannya masih banyak dicari oleh banyak orang sebagai persiapan dalam menghadapi OSK 2020. Nah kali ini semangat27 berusaha mencari semaksimal mungkin sumber yang dapat digunakan sebagai bahan untuk melatih diri dalam mempersiapkan OSN 2020.

Arsip #1

Soal dan Pembahasan OSK IPA SD/MI 2019

Dibawah ini merupakan sumber yang tersedia dalam beberapa versi diantaranya dokumen dan video (insya allah). Silakan pelajari, manfaatkan semaksimal mungkin. OSK SD ada OSK Matematika SD dan OSK IPA SD




Diatas merupakan soal yang semangat27 ambil dari video yang ada di Youtube, terlepas dari asli atau tidak yang terpenting dapat digunakan untuk latihan dalam mempersiapkan diri menghadapi seleksi OSK SD MI IPA tahun 2020.
  • Soal nomor 1 berisi penyebutan nama beberapa hewan bertulang belakang, ada sekitar 7 hewan bertulang belakang. Nah dari ketujuh hewan tersebut para peserta OSK IPA SD disuruh menebak namakah yang merupakan hewan kelompok mamalia.
  • Nomor 2 merupakan soal terkait sendi yang ada pada tubuh manusia, jadi diawal dideskripsikan apa itu sendi lalu kemudian disebutkan beberapa tulang yang dihubungkan oleh sendi yang harus dijawab namanya oleh peserta Olimpiade Sains IPA tingkat kabupaten.
  • Nomor 3 merupakan soal tentang pembuluh yang ada pada tumbuhan. Peserta OSK menebak pembuluh apakah itu berdasarkan deskripsi fungsinya yang terjadi pada tumbuhan
  • Soal 4 menebak usaha pencegahan penyakit yang dilakukan dengan memanfaatkan suatu kuman yang sebelumnya telah dilemahkan daya kekuatanya, apakah itu?
  • Soal berikutnya yakni nomor 5 berisi tentang gerakan yang terjadi spontan pada tubuh manusia karena suatu reaksi, gerak apakah itu?
  • Nomor 6 menebak tentang berupahan suatu energi yang terjadi para proses pembakaran kayu bakar.
  • nomor 7 menyebutkan salah satu urutan sistem pencernaan makanan pada suatu makhluk hidup yakni burung pemakan biji yang telah dikosongkan salah satu tahapnya, para peseta OSK IPA SD harus mengisinya
  • Nomor 8 menebak nama zat makanan yang jika tubuh kekurangan akan menyebabkan penyakit rakhitis, tulang lemah hingga bengkok.
  • Nomor 9 peserta OSK SD IPA harus Menebak bahan yang tergolong feromagnetik dari 6 bahan yang disebutkan
  • Nomor sepeluh menebak suatu kelompok tulang dari bagian tubuh mana yakni tulang landasan, martil dan sanggurdi?
Untuk lebih lengkapnya silakan lihat langsung pada preview soal yang ada diatas.

Oya dalam rangka membantu full kalian para pengunjung semangat27.com, disini kami memiliki beberapa arsip soal terkait OSN yang listnya bisa di lihat disini


Bagi kalian yang tertarik ingin mendapatkan semuanya dalam bentuk 1 link download, bisa dengan memenuhi beberapa hal, silakan baca artikel ini jika tertarik.


sumber : https://www.youtube.com/watch?v=wNPXXviD31Y
dan untuk menyimpan file diatas silakan :  Berikut ini

Baca Juga ya


BAGIKAN
Previous
Next Post »
0 Komentar